Kunci shortcut berfungsi untuk mengakses perintah dengan menggunakan keyboard, yang sebagian besar mengacu
pada layout keyboard U. S. Untuk sebagian pengguna yang sudah banyak
mengetahui kombinasi kunci-kunci ini biasanya lebih senang bekerja tanpa
menggunakan mouse. Karena akan banyak menghemat waktu dan mempercepat
pekerjaan.
Di bawah ini terdapat daftar kombinasi kunci pada keyboard yang sering digunakan untuk mengeksekusi perintah dalam aplikasi MS Word.
Kombinasi Shortcut yang sering digunakan
Fungsi
CTRL+N
Membuat
...